Berita Android
Wednesday, October 16, 2013
Custom ROM Android 4.3 Jelly Bean Terbaik
Android Anyar - Stock ROM alias ROM bawaan perangkat Android memang bisa dikatakan itu-itu saja. Tak heran jika banyak pengguna gadget Android yang tertarik untuk melalukan flashing demi mendapatkan custom ROM kesukaannya.
Dari banyaknya penyedia custom ROMs Android gratis dan bagus, blog Android Anyar menyuguhkan khusus untuk yang mau update atau upgrade smartphone-nya ke versi Android 4.3
0 Response to "Custom ROM Android 4.3 Jelly Bean Terbaik"
Post a Comment